Skip to content

Fasilitas

Ruang laboratorium yang representatif, luas dan bersih
Lab Anatomi menempati Gedung F lantai 1 FK UNS
Suasana ruangan laboratorium Anatomi

Untuk media pembelajaran, Laboratorium Anatomi menggunakan

  • Wet cadaver
  • Dry cadaver (specimen plastinasi)
  • Manekin
  • Smart Screen
  • Video pembelajaran, lengkap semua sistem telah diupload ke Youtube Anatomi FK UNS

https://www.youtube.com/channel/UCddJs0jE-JhxfYs25qLWlNg/videos

  • Media pembelajaran dengan teknologi modern berbasis teknologi (digital anatomy/3D anatomy), augmented reality dan virtual reality
  • Virtual reality dikembangkan oleh Laboratorium Anatomi FK UNS bekerja sama dengan Prodi D3 Teknik Informatika Sekolah Vokasi UNS dengan nama aplikasi VT ANATOMART